Laga Uni Emirat Arab vs Palestina diwarnai Satu Kartu Merah Satu Gol Bunuh Diri Satu Hadiah Penalti

- 20 Januari 2024, 00:14 WIB
Momen saat pemain Palestina dan UEA Saling merebut bola melalui duel udara pada matchday ke-2 Grup C Piala Asia 2023 di Al Janoub Stadium, Al Wakrah pada Jumat dini hari WIB (19/01/2024).
Momen saat pemain Palestina dan UEA Saling merebut bola melalui duel udara pada matchday ke-2 Grup C Piala Asia 2023 di Al Janoub Stadium, Al Wakrah pada Jumat dini hari WIB (19/01/2024). /BOLTIM NEWS /

JABABEKANEWS.COM - Pertandingan Uni Emirat Arab vs Palestina berakhir imbang 1-1 dalam matchday ke-2 Grup C Piala Asia 2023 yang berlangsung di Al Janoub Stadium, Al Wakrah pada Jumat (19/1) 

Laga Piala Asia 2023 antara Uni Emirat Arab vs Palestina diwarnai satu kartu merah satu hadiah penalti dan satu gol bunuh diri. 

Jalannya Pertandingan

Babak Pertama; Uni Emirat Arab unggul lebih dahulu lewat gol yang dicetak Sultan Adil pada menit ke-23. Hasil dari sodoran Ali Saleh lewat umpan silang yang sukses disundul Adil. 

Pada menit ke-36, Khalifa Al Hammadi melanggar Oday Dabbagh di kotak terlarang. Usai wasit meninjau VAR, wasit berikan hadiah penalti kepada tim Palestina sekaligus kartu merah untuk Al Hammadi. 

Baca Juga: Timnas Indonesia vs Vietnam Piala Asia 2023: Shin Tae-yong Miliki Catatan Buruk, Apa Saja?

Baca Juga: Timnas indonesia Siap tempur kontra Timnas Vietnam

Baca Juga: GRATIS 4 LINK Live Streaming Timnas Indonesia vs Vietnam di Piala Asia 2023 Matchday kedua

Sayang, eksekusi penalti yang dilakukan Tamer Seyam mampu dimentahkan Khalid Eisa. Kedudukan tetap bertahan 1-0 hingga turun minum.

Babak kedua; Palestina langsung melakukan inisiatif serangan, hasilkan gol penyama kedudukan lewat gol bunuh diri Bader Nasser pada menit ke-50 setelah umpan silang Seyam justru malah disundul ke gawang sendiri. Skor sementara 1-1.

Halaman:

Editor: Hirlan Rusli Malik

Sumber: AFC


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah