Semakin Sulitkah Timnas Indonesia U24 untuk Lolos Fase Grup ?

- 22 September 2023, 09:33 WIB
Timnas Indonesia U24 kalah 0-1 dari Taiwan di Asian Games 2023.
Timnas Indonesia U24 kalah 0-1 dari Taiwan di Asian Games 2023. /YouTube/Love Indonesia/

Indra Sjafri menyebutkan para pemain Timnas Indonesia U24 mencatat banyak terjadi kesalahan-kesalahan dalam operan bola. Selain itu para pemain Timnas Indonesia tidak terdapat pergerakan tanpa bola yang dilakukan.

Timnas Indonesia U24 menyisakan satu pertandingan dalam penyisihan fase grup melawan Korea Utara yang dijadwalkan bertanding pada Minggu (24/9). Timnas Korea Utara akan melawan Timnas Kirgistan pada malam ini jika Korea Utara menang sudah dipastikan lolos ke babak selanjutnya.

Baca Juga: Dosen dan Mahasiswa STAI DR KH EZ Muttaqien PkM di SMAN 1 Purwakarta

Sementara Timnas Indonesia U24 mesti memenangkan pertandingan terakhir di fase grup dan harus menciptakan sebanyak-banyaknya gol karena apabila Taiwan juga meraih kemenangan melawan Kirgistan di akhir pekan yang sama akan dilihat dari selesih gol.

Timnas Indonesia harus bekerja dengan keras agar peluang lolos bisa terjaga.

Timnas Indonesia harus bisa memanfaatkan masa jeda dua hari untuk mempersiapkan Timnas Indonesia sebaik-baiknya melawan Korea Utara.***

 

 

Halaman:

Editor: Eman Sulaeman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah