Joko Anwar Sutradara Pengabdi Setan 2 Beri Peringatan Saat Saksikan di Bioskop, Penonton Tidak Boleh Merekam?

- 7 Agustus 2022, 12:23 WIB
Joko Anwar beri peringatkan bagi siapa saja yang menyaksikan film Pengabdi Setan 2 Communion terkait penonton yang berani merekam dan membawa penonton di bawah usia
Joko Anwar beri peringatkan bagi siapa saja yang menyaksikan film Pengabdi Setan 2 Communion terkait penonton yang berani merekam dan membawa penonton di bawah usia /Joko Anwar/@jokoanwar

JABABEKANEWS.COM - Film Pengabdi Setan 2 Communion karya sutradara Joko Anwar sukses sedot banyak penonton.

Terbukti, baru tayang di semua bioskop pada 4 Agustus 2022 film berjudul Pengabdi Setan 2 Communion ini.

Dalam tiga hari penayangannnya di bioskop telah menyedot dua juta lebih penonton. 

Baca Juga: Aktor dan Daftar Para Pemeran film Pengabdi Setan 2 Communion, Tayang Besok di Bioskop Seluruh Indonesia

Film yang dibintangi Tara Basro ini sukses menyita banyak penonton yang menyaksikan ke bioskop. 

Kendati demikian, sutradara Pengabdi Setan 2 Communion, Joko Anwar baru-baru ini menegaskan serta memberi peringatan bagi penonton yang menyaksikan di bioskop. 

Lantas apa saja peringatan yang Joko Anwar berikan bagi para penonton yang saksikan di bioskop? 

Joko Anwar beri peringatkan bagi siapa saja yang menyaksikan film Pengabdi Setan 2 Communion terkait penonton yang berani merekam. 

Redaksi Jababekanews.com akan rangkumkan 2 peringatan Joko Anwar bagi penonton sebagai berikut:

1. Penonton Tidak Boleh Merekam

Halaman:

Editor: Hirlan Rusli Malik

Sumber: Twitter @jokoanwar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x