7 Tanda-Tanda Awal Kehamilan Sebelum Telat Haid, Berikut Penjelasannya

- 7 Agustus 2022, 17:05 WIB
7 Tanda-Tanda Awal Kehamilan Sebelum Telat Haid, Berikut Penjelasannya
7 Tanda-Tanda Awal Kehamilan Sebelum Telat Haid, Berikut Penjelasannya /Pexels

JABABEKA NEWS - Anda sedang harap-harap cemas menunggu kehamilan? Jangan-jangan anda sudah hamil tapi malah nggak sadar?

Salah satu tanda kehamilan yang sering dijadikan acuan oleh wanita adalah telat menstruasi tapi ternyata terlambat datang bulan tidak bisa dijadikan patokan pasti yang menandakan anda sedang hamil.

Tanda-tanda kehamilan bisa juga muncul meskipun anda belum mengalami telat menstruasi.

Baca Juga: Atasi Ejakulasi Dini Dengan Tisu Magic, Apakah Aman?

Dilansir Jababekanews.com dari kanal Dokter 24, berikut tanda-tanda sudah hamil meskipun belum mengalami telat menstruasi:

1. Perubahan pada Payudara

Payudara akan terasa lebih sensitif, padat, nyeri dan kencang tidak hanya itu puting payudara kadang terlihat menonjol dan warnanya mulai menggelap.

2. Mudah lelah dan ngantuk

Jika anda merasa sangat lelah padahal tidak melakukan aktivitas ini bisa jadi salah satu tanda kehamilan.

Baca Juga: Analingus Bahayakah? Berikut Bahaya Sering Lakukan Oral Seks Lewat Anus

Halaman:

Editor: Aris Rismawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x