Tanda Hamil 1 Minggu Selain Telat Menstruasi Pada Wanita, Cek Hal Berikut Ya Bun

- 5 Juni 2022, 21:22 WIB
Ilustrasi Tanda Hamil 1 Minggu Selain Telat Menstruasi Pada Wanita
Ilustrasi Tanda Hamil 1 Minggu Selain Telat Menstruasi Pada Wanita /pixabay /marjonhorn

5.Sembelit

Para ibu hamil juga bisa menderita sembelit dan perut kembung di masa awal kehamilan. Ini karena sistem pencernaan yang bekerja semakin melambat akibat hormon.
Perubahan hormon ketika hamil ini juga mampu memicu para ibu menderita insomnia, perubahan mood hingga sakit kepala.

Baca Juga: Ingin Punya Anak Perempuan ? Coba Posisi Bercinta Dengan Gaya Berikut Untuk Program Hamil Anak Perempuan

Tanda hamil 1 minggu lainnya berupa mudah lelah, sensitif terhadap bau, muncul keinginan konsumsi makanan tertentu atau ngidam hingga semakin sering buang air kecil. Itulah beberapa tanda kehamilan 1 minggu yang perlu dikenali bagi para calon ibu.

Demikian tanda hamil 1 minggu yang sudah mulai bisa dikenali.***

Halaman:

Editor: Aris Rismawan

Sumber: Tanyakan Dokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah