NGL Link Viral di Media Sosial : Pengertian dan Cara Membuat NGL Link Instagram

- 29 Januari 2023, 16:00 WIB
Cara Mudah Buat NGL Link di IG Story Agar Bisa Dapat Pesan Anonim via DM Instagram
Cara Mudah Buat NGL Link di IG Story Agar Bisa Dapat Pesan Anonim via DM Instagram /

JABABEKA NEWS - Aplikasi NGL Link kini tengah viral di media sosial. Istilah NGL Link kerap muncul di media social, terutama Instagram Story.

 

Akhir tahun 2023 banyak orang yang mengungkapkan kesan dan pesannya terhadap tahun 2023 yang dilalui di media social.

Salah satu yang kini tengah banyak digunakan untuk melakukan hal itu yakni dengan menggunakan NGL Link yang ada di Instagram Story.

Aplikasi NGL Link ini memiliki system yang hampir sama dengan aplikasi Ask FM yang dulu sempat viral di media social. Aplikasi yang menggantikan Ask FM ini sudah tersedia di Google Play Store dan iOS.

Pengguna Instagram ramai mengunduh aplikasi NGL yang telah mencapai 15 juta pemasangan global.

PENGERTIAN NGL LINK

Apa itu NGL Link? NGL Link adalah akronim di kalangan anak jaman now yakni ‘not going to lie’ atau ‘tak akan berbohong’.

Menurut TechCrunch, aplikasi NGL telah menempati posisi 10 besar di App Store. Untuk padar India dan Indonesia, aplikasi ini didorong oleh pengguna Android.

Di aplikasi ini, pengguna bisa membuat kotak masuk untuk menampung pertanyaan anonym. Pengguna akan menerima tautan ke kotak masuk, yang bisa dibagikan ke seluruh platform media social.

Halaman:

Editor: Aris Rismawan

Sumber: Google Play Store


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x