Ingin Dapat 5 Kebahagiaan? Lakukan Shalat Dengan Benar Kata Ustaz Adi Hidayat

- 17 Juni 2022, 14:35 WIB
Ingin Dapat 5 Kebahagiaan? Lakukan Shalat Dengan Benar Kata Ustaz Adi Hidayat
Ingin Dapat 5 Kebahagiaan? Lakukan Shalat Dengan Benar Kata Ustaz Adi Hidayat /

Ustadz Adi Hidayat dengan nada tinggi mengatakan kalau ada orang sholat masih bermasalah dengan tetangganya, berarti ada yang salah dalam sholatnya.

Baca Juga: Syekh Ali Jaber : Inilah Dahsyatnya ! Baca Kalimat Pendek Ini Usai Shalat Subuh, Dijamin Rezeki Lancar

“Sholatnya ada yang salah,” tegasnya.

Menurutnya, kalau orang sholatnya benar, rajin datang ke pengajian, ada di majelis ilmu, maka mereka tidak akan ada masalah dengan tetangganya.

Ada 5 hal yang akan didapat, jika ibadah benar, yakni

Baca Juga: Ingin Usaha Laris Manis, Baca 5 Surah Ini Di Waktu Pagi Hari Kata Ustaz Abdul Somad

  1. Mudah hidupnya
  2. Tenang hatinya
  3. Doa cepat dikabulkan
  4. Sukses dalam kehidupan
  5. Baik dalam perilakunya.

Ustaz Adi Hidayat menambahkan, itulah manfaat jika ibadahnya benar, namun jika shalatnya bermasalah itu diatur dalam ayat spesifik tentang langsung diturunkan Al-Quran surah 29 ayat 45.

 Baca Juga: WASPADA ! Suami Istri Bisa Masuk Neraka Jika Salah Cara Mandi Junub kata Gus Baha

Artinya: "Bacalah Kitab (Al-Qur'an) yang telah diwahyukan kepadamu (Muhammad) dan laksanakanlah salat. Sesungguhnya salat itu mencegah dari (perbuatan) keji dan mungkar. Dan (ketahuilah) mengingat Allah (salat) itu lebih besar (keutamaannya dari ibadah yang lain). Allah mengetahui apa yang kamu kerjakan."

“Jadi sumber keburukan cuma dua, yaitu fashya’ dan munkar," ungkapnya.

Halaman:

Editor: Aris Rismawan

Sumber: You Tube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x