Bawa Garuda Muda 8 Besar: Shin Tae-yong Langsung Cetak 7 Prestasi selama Menahkodai Timnas Indonesia

- 22 April 2024, 11:36 WIB
7 Prestasi Shin Tae-yong Usai Bawa Timnas Indonesia U-23 Lolos 8 Besar Piala Asia U-23 2024
7 Prestasi Shin Tae-yong Usai Bawa Timnas Indonesia U-23 Lolos 8 Besar Piala Asia U-23 2024 /PSSI

JABABEKANEWS.COM - Prestasi Shin Tae-yong di Timnas Indonesia akan di ulas Jababeka News.com.

Sejak diresmikan sebagai pelatih pada tahun 2019, Shin Tae-yong telah membawa angin segar bagi sepak bola Indonesia. 

Timnas Indonesia U-23 lolos ke babak 8 besar Piala Asia U-23 2024 usai menang lawan Yordania 4-1 berlangsung di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha Qatar pada Minggu, 21 April 2024 pukul 22.30 WIB malam. 

Baca Juga: Rekor Baru dicetak Shin Tae-yong Usai Bawa Timnas Indonesia U-23 Lolos 8 Besar Piala Asia U-23 2024

Baca Juga: Menanti Jepang dan Korea Selatan Grup B, Ini Skenario Calon Lawan Indonesia di Babak 8 Besar Piala Asia U-23

Baca Juga: Alasan Shin Tae-yong Lebih Memilih Jepang daripada Korsel Calon Lawan Timnas Indonesia U-23 di Babak 8 Besar

Gol dicetak Timnas Indonesia U-23 Marselino Ferdinan 2 gol, Witan Sulaeman 1 gol dan Komang 1 gol. 

Sementara satu-satunya gol hiburan Timnas Yordania U23 dicetak oleh sepakan Waseem Wasef Alriyalat mengenai Justin Hubner, dan berbelok masuk ke gawang sendiri.

Dengan hasil kemenangan atas Yordania, Skuad Garuda besutan Shin Tae-yong sukses lolos ke babak perempatfinal. 

Adapun calon lawan Timnas Indonesia U-23 di babak 8 besar Piala Asia U-23 2024 menunggu hasil pertandingan grup B antara Korea Selatan U-23 dan Jepang U-23 yang dipastikan juga lolos ke babak 8 besar.

Halaman:

Editor: Hirlan Rusli Malik

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x