3 Tim ini Menjadi Korban Keganasan Wasit Untungkan Qatar: Salah Satunya Indonesia vs Qatar di Piala Asia U-23

- 17 April 2024, 11:24 WIB
Berikut 3 tim korban keganasan keputusan kontroversi yang dibuat wasit saat memimpin pertandingan Qatar.
Berikut 3 tim korban keganasan keputusan kontroversi yang dibuat wasit saat memimpin pertandingan Qatar. /pssi/

JABABEKANEWS.COM - Berikut 3 tim korban keganasan keputusan kontroversi yang dibuat wasit saat memimpin pertandingan Qatar. 

Terbaru, Timnas Indonesia menjadi korbannya selain keputusan wasit yang menghadiahkan penalti untuk Qatar, Skuad Garuda besutan Shin Tae-yong harus dikeluarkan karena mendapat kartu merah. 

Tak tanggung-tanggung, wasit yang menguntungkan Qatar di laga kontra Indonesia memberikan 2 kartu merah sekaligus yakni untuk Ivar Jenner dan Ramadan Sananta. Hasilnya, dua pemain Timnas Indonesia itu tidak akan dapat bermain di laga selanjutnya lawan Australia. 

Baca Juga: Indonesia vs Australia Piala Asia U-23 2024: Berikut Daftar Wasit Utama AW 1 AW 2 dan Wasit VAR

Baca Juga: 6 Calon Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Grade A Dari Kevin Diks Hingga Jairo Riedewald

Baca Juga: Profil Sivakorn Puudom Wasit VAR Asal Thailand Yang Kembali Rugikan Timnas Indonesia

Kontroversi keputusan wasit yang menguntungkan Timnas Qatar bukan terjadi saat lawan Timnas Indonesia saja, melainkan Iran dan Yordania juga sempat mengalami hal serupa. Yaitu saat di laga semi final dan final Piala Asia 2024.

Berikut 3 Tim Korban Wasit yang menguntungkan Qatar dengan keputusan kontroversinya:

1. Iran 

Timnas Iran harus menjadi korban keganasan dari wasit yang memimpin pertandingan Qatar.

Halaman:

Editor: Hirlan Rusli Malik

Sumber: AFC


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x