PSSI Resmi Panggil 27 Pemain Timnas Indonesia U23 Untuk TC Dua Laga Uji Coba dan Piala Asia U23 2024 Qatar

- 3 April 2024, 04:54 WIB
Para pemain Timnas Indonesia U23 serius mendengar pengarahan dan motivasi dari Ketua Umum PSSI Erick Thohir di hotel tempat menginap di Jakarta, Minggu 31 Maret 2024 malam.*/PSSI
Para pemain Timnas Indonesia U23 serius mendengar pengarahan dan motivasi dari Ketua Umum PSSI Erick Thohir di hotel tempat menginap di Jakarta, Minggu 31 Maret 2024 malam.*/PSSI /

JABABEKANEWS.COM - Daftar 27 pemain Timnas Indonesia U23 akan di ulas Jababeka News. 

Diketahui, pada 2 April Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) resmi memanggil sebanyak 27 pemain Timnas Indonesia U23 untuk mengikuti sesi latihan (TC) di Dubai pada 1-11 April 2024.

Baca Juga: Media Vietnam Sebut 5 Pemain Andalan Philippe Troussier Terancam Di Coret Pelatih Baru Hoang Anh Tuan

PSSI yang resmi merilis daftar 27 pemain Timnas U23 Indonesia nantinya menjadi amunisi di Piala Asia U23 2024 di Qatar. 

Dalam pemanggilan skuad TC Timnas U23 Indonesia, pelatih Shin Tae-yong memanggil mayoritas pemain Liga 1 serta lima pemain abroad.

Untuk dari Liga 1, masih lekat akan jasa pemain yang juga skuad senior seperti Rizky Ridho, Ramadhan Sananta, Hokky Caraka hingga Witan Sulaeman.

Baca Juga: Jadwal 2 Laga Uji Coba Timnas Indonesia U-23 dan Piala Asia U23 2024 Qatar

Lalu untuk pemain abroad di antaranya ialah Rafael Struick, Justin Hubner, Ivar Jenner, Marselino Ferdinan, dan Pratama Arhan.

Daftar pemain Timnas U23 Indonesia telah berkumpul mulai Minggu (31/3) di Jakarta.

Dengan demikian, anggota klub Liga 1 dapat menyumbangkan pemainnya untuk Timnas U23 Indonesia.

Halaman:

Editor: Hirlan Rusli Malik

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah