Pengakuan Menyedihkan Pelatih Guam! Timnas U-16 beri pengalaman baru, Siapa Kita ? INDONESIA

- 3 Oktober 2022, 23:34 WIB
Hujan Gol, Timnas Indonesia Libas Habis Guam 14 Gol Tanpa Balas di Babak Kualifikasi Piala Asia U-17 2022
Hujan Gol, Timnas Indonesia Libas Habis Guam 14 Gol Tanpa Balas di Babak Kualifikasi Piala Asia U-17 2022 /PSSI/Facebook

Dalam sesi konferensi pers tersebut mengomentari beberapa fasilitas yang timnya dapat setelah sampai di Indonesia

beberapa fasilitas yang menjadi sorotan Samuel meliputi akomodasi, lapangan latihan dan beberapa hal lainnya

Sebelum kualifikasi piala Asia u-17 2023 ini berlangsung PSSI selaku induk sepak bola Indonesia memang melakukan beberapa pembenahan di segala sektor

Baca Juga: Kualifikasi Piala Asia U 17: Timnas Indonesia vs Guam Menang 14-0 Geser Malaysia di Klasemen Sementara Grup B

Termasuk Stadion pakansari Bogor yang menjadi Venus seluruh pertandingan di grup B ini

PSSI meminta Para pengurus Stadion Pakansari ini untuk melakukan beberapa perbaikan

seperti sistem drainase lapangan dan juga daya sorot lampu di sekitar Stadion

Perbaikan ini pun sudah rampung pada akhir September lalu tepatnya sebelum laga kedua antara Timnas Indonesia melawan curacao di ajang FIFA matchday.***

 

Halaman:

Editor: Eman Sulaeman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah