Begini Komentar Pelatih Thomas Doll Usai Laga Uji Coba Persija Jakarta

- 12 Juni 2022, 11:20 WIB
Begini Komentar Pelatih Thomas Doll Usai Laga Uji Coba Persija Jakarta
Begini Komentar Pelatih Thomas Doll Usai Laga Uji Coba Persija Jakarta /Persija Jakarta/

JABABEKA NEWS - Persija Jakarta lakukan laga uji coba melawan tim akademi Macan Kemayoran di Nirwana Park, Bojongsari, Sabtu (11/6/2022) pagi hari. 

Sebagai persiapan melakoni Piala Presiden 2022 yang akan dimulai pada 18 Juni 2022 Persija Jakarta lakukan uji coba. 

Dilansir Jababekanews.com begini komentar Thomas Doll usai laga uji coba dari situs resmi Persija.id berikut penjelasannya:

Baca Juga: Persija Jakarta Pastikan Adaptasi Dengan Gaya Main Thomas Doll

Pelatih Persija, Thomas Doll usai laga uji coba beri komentar, dirinya merasa tim asuhannya masih memiliki banyak yang harus di perbaiki. 

Thomas Doll pun semakin bergairah dalam menempa anak didiknya di Persija. 

"saya belum puas melihat tim yang saya turunkan di babak pertama karena masih banyak bola-bola panjang. Lini tengah pun masih belum banyak bergerak. Yang menjadi perhatian di sini bukan masalah bagaimana mereka melakukan penyerangan atau mereka bertahan, tapi dari segi bagaimana mereka memahami cara bermain,” ucap Thomas.

Baca Juga: Prediksi Starting Line-up Persib Bandung di Piala Presiden 2022 Melawan Bali Bali United

“Untuk tim yang diturunkan di babak kedua lebih baik. Mungkin mereka sudah memahami jalannya permainan dan Saya bisa melihat siapa yang mampu berlari selama 45 menit. Saya bisa lihat siapa yang bisa mengikuti dan siapa yang belom siap mengikuti sistem permainan. Hal ini juga bagus karena semua mendapat kesempatan bermain dan dapat membantu Saya siapa yang siap untuk bermain nantinya,” tambah Thomas.

Kemudian, Thomas mengomentari untuk performa tim akademi kemayoran. 

Halaman:

Editor: Aris Rismawan

Sumber: Persija.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x