Jelang Bergulir Liga 1, Persib Perkuat Kualitas Fisik

- 1 Juni 2022, 19:51 WIB
Persib Bandung vs Renggali Selection, Ini Daftar Pemain yang Mencetak Gol Pada Pertandingan Uji Coba
Persib Bandung vs Renggali Selection, Ini Daftar Pemain yang Mencetak Gol Pada Pertandingan Uji Coba /Twitter @Persib/

JABABEKA NEWS - Skuad Persib Bandung terus mematangkan persiapan jelang menghadapi Liga 1 2022/2023.

Salah satu persiapan yang dilakukan adalah dengan memperkuat aspek fisik yang menjadi kekurangan Persib di musim lalu.

Pelatih fisik Yaya Sunarya mengatakan, PERSIB sudah mulai memasuki latihan secara spesifik selama berada di Kota Batam, Provinsi Kepulauan Riau.

Baca Juga: Hadapi Liga 1 Musim Depan, Ciro Alves Mengaku Sudah Siap

Dalam program pemusatana latihan ini, Pangeran Biru sudah berlatih sejak Selasa, 31 Mei 2022.

Seperti pada hari pertama, dua sesi latihan juga diagendakan pada Rabu, 1 Juni 2022.

"Latihan dengan program masih sama di preseason, hanya volume dan intensitas-nya (mulai) masuk ke persiapan khusus," kata Yaya, dikutip dari Pesib.co.id pada Rabu, 1 Juni 2022.

Baca Juga: David Da Sila Fokus Jalani Latihan Hadapi Musim Depan Bersama Persib

Yaya menjelaskan persiapan khusus yang dimaksud merupakan penambahan menu latihan taktik tim.

Halaman:

Editor: Hendra

Sumber: Persib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah