5 Cara Membuat Kenari Gacor dan Ngerol Panjang Tanpa Putus

- 23 September 2022, 07:55 WIB
9 Jenis Extrafooding Manfaat Dan Kekurangannya Untuk Burung Kenari
9 Jenis Extrafooding Manfaat Dan Kekurangannya Untuk Burung Kenari /

Masalahnya tidak semua orang memiliki kandang umbaran

Kalau tidak ada berarti harus mencari teman atau tetangga yang mempunyai kandang umbaran

kandang ini memiliki ukuran yang panjang minimal 1 meter

tujuannya untuk melatih kenari bisa terbang bolak-balik dalam waktu tertentu

Burung kenari yang dilatih terbang akan memiliki otot dada dan sayap yang kuat.

Selain itu pernapasannya akan terlatih sehingga bisa bernafas panjang dengan begitu kenari bisa ngerol panjang juga

Baca Juga: 7 jenis burung pleci yang bagus dan cocok untuk ikut lomba

latihan di kandang umbaran bisa dilakukan kenari sebanyak tiga kali dalam seminggu

Artinya hari ini latihan besok istirahat besoknya latihan lagi terus keesokan harinya libur lagi tujuan diberi jeda istirahat agar efek yang didapat dari latihan terasa

kalau burung kenari dilatih terus setiap hari bukannya bagus tapi burung justru akan kelelahan dan drop

Halaman:

Editor: Eman Sulaeman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah