Inilah 3 Karakteristik Orang yang Cerdas, Rendah Hati Salah Satunya

- 15 Juni 2022, 22:49 WIB
ilustrasi cerdas
ilustrasi cerdas /Pixabay/PourquoiPas /

JABABEKA NEWS - Kalau ditanya tentang apa itu cerdas, kita mungkin langsung terbayang teman sekelasnya yang selalu mendapatkan nilai tertinggi ketika ujian. Itu artinya, kita mengartikan istilah cerdas sama dengan kepandaian dalam belajar dan mengerjakan soal. 

Menurut seorang psikolog terkemuka yang bernama Robert Sternberg (1997), kecerdasan atau cerdas adalah kemampuan seseorang untuk beradaptasi di sebuah lingkungan dan sekaligus membentuk dan memilih lingkungan dunia nyata yang relevan dengan kehidupannya.

Inilah 3 Karakteristik Orang cerdas yang telah Tim Jababeka.news.com rangkum.

Baca Juga: Tanda Hamil Muda Yang Jarang Disadari Wanita, Berikut Gejala dan Ciri di Awal Kehamilan Muda

1. Rendah Hati

Penelitian yang dilakukan oleh tim peneliti Pepperdine University di California pada 1.200 peserta, orang-orang cerdas memiliki sikap menerima kekurangan dalam diri sendiri dan kemampuan untuk menyerap pengetahuan baru (dalam Tosiani, 2019)

Para peneliti menemukan orang-orang sederhana lebih bersedia menerima pendapat lain dan berkepala dingin, sehingga lebih mudah menyerap fakta. Sebab otak bekerja dengan cara yang berbeda ketika harus mengingat informasi sehingga lebih cerdas dalam pemecahan masalah.

2. Humoris

Orang yang cerdas memiliki kemampuan otak untuk melakukan oberservasi yang detail sekaligus membuat sebuah ide dari kehidupan mereka sehari-hari. Selain itu, orang cerdas memiliki kemampuan membaca dan bahasa yang baik.

Halaman:

Editor: Gilang Mustika Muslim

Sumber: salamchat.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah